Investasi merupakan bentuk penanaman modal dengan jangka waktu tertentu yang bertujuan untuk mengembangkan modal tersebut menjadi lebih banyak atau bertambah.
Modal yang bisa dijadikan investasi beraneka ragam, tidak hanya uang saja yang bisa diinvestasikan namun barang lainya seperti emas, tanah, bangunan dan lainya pun bisa.
Contoh-contoh Alat investasi:
Modal yang bisa dijadikan investasi beraneka ragam, tidak hanya uang saja yang bisa diinvestasikan namun barang lainya seperti emas, tanah, bangunan dan lainya pun bisa.
Contoh-contoh Alat investasi:
- Uang di bank
- Tanah
- Emas
Selain ketiga barang diatas masih banyak alat-alat investasi lain yang bisa dijadikan modal untuk mengembangkan kekayaan yang dimiliki. Yang pasti alat atau modal yang bisa di investasikan haruslah yang memiliki nilai yang kuat dimata masyarakat.